
Setelah melakukan pembekalan KKN pada tanggal 5 - 6 Agustus 2021, para peserta KKN Mandiri Periode Agustus 2021 dibagi kedalam beberapa kelompok agar memudahkan berkomunikasi dengan DPK (dosen pembimbing KKN) dan Satgas terkait kegiatan KKN. Berikut ini terlampir pembagian kelompok nama-nama …